Volume penjualan Honda CRF 250 dan Kawasaki Versis X 250
Volume penjualan Honda CRF 250 dan Kawasaki Versis X 250 desktop
Deskripsi
Periode Februari-April 2016 penjualan motor Kawasaki Versis X 250 lebih tinggi dibanding penjualan Honda CRF 250.
Periode selanjutnya, yaitu Mei-November 2016 penjualan motor Honda CRF 250 lebih tinggi dibanding Kawasaki Versis X 250.
Sepanjang periode Januari-November 2016 tercatat total penjualan Honda CRF 250 mencapai 1.037 unit. Sedangkan Kawasaki Versis X 250 tercatat 983 unit motor terjual.