Rekapitulasi realisasi penerimaan dan pengeluaran Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota menurut provinsi
Rekapitulasi realisasi penerimaan dan pengeluaran Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota menurut provinsi desktop
Deskripsi
Grafik menjelaskan realisasi penerimaan dan pengeluaran Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota seluruh provinsi di Indonesia, kecuali DKI Jakarta dan Kalimantan Utara. Komponen penerimaan meliputi: (1) pendapatan; (2) pembiayaan. Komponen pengeluaran meliputi: (1) belanja; (2) pembiayaan.