Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada 26 Agustus 2020 di tutup pada level 5.340,3. IHSG sempat merosot pada Maret yang berada di level 4.538,9 dan kembali konsisten di atas level 5.000 sejak Juli.
Pada Juli, kinerja IHSG naik 4,98 prsen dibandingkan bulan sebelumnya. Hingga 26 Agustus, naik 3,70 persen (mtd). Sehingga, pelemahan IHSG secara ytd menjadi 15,25 persen. (RA)