Luas areal kelapa sawit (minyak sawit), 2000-2017 desktop
Deskripsi
Luas areal kelapa sawit (minyak sawit) tahun 2017 sebesar 12.307.677 hektare (ha) yang terdiri dari Perkebunan Rakyat (PR) seluas 4.756.272 ha , Perkebunan Negara (PBN) seluas 752.585 ha dan Perkebunan Swasta (PBS) seluas 6.798.820 ha.
Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik, sejak tahun 2000 luas areal minyak sawit pada PR dan PBS terus meningkat, sementara luas areal pada PBN stagnan dan hanya menurun tahun 2009. (RA)