Luas areal kelapa sawit menurut provinsi, 2019 desktop
Deskripsi
Direktorat Jenderal Perkebunan mengestimasi luas areal untuk kelapa sawit Indonesia tahun 2019 mencapai 14,68 juta haktar (ha). Jumlah ini meningkat 2,45 persen dibanding tahun sebelunya.
Pada 2019. Riau diestimasi memiliki areal untuk perkebunan sawit tertinggi yakni mencapai 2,8 juta ha. Sedangkan, di posisi kedua yakni Sumatera Utara dengan luar areal mencapai 1,8 juta ha. (RA)