Jumlah wisatawan mancanegara dan domestik Bali, 2010-2018
Jumlah wisatawan mancanegara dan domestik Bali, 2010-2018 desktop
Deskripsi
Jumlah wisatawan baik mancanegra dan nusantara yang berkunjung ke Bali pada 2018 mencapai 15,83 juta wisatawan. Wisatawan domestik mencapai 9,8 juta atau naik 11,7 persen dibanding tahun sebelumnya. Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) juga naik 6,54 persen atau mencapai 6,1 juta wisatawan,
Sejak tahun 2010, tren wisman menunjukkan kenaikan. Sementara,tren wisatawan domestik cenderung fluktuatif.
Pada 2019, wisman sudah mencapai 6,3 juta. Meski mengalami kenaikan, namun tidak memenuhi jumlah yang ditargetkan yakni sebanyak 7 juta wisman. (RA)