Aset dan laba BCA Syariah dan Rabobank, 2015-2020 desktop
Deskripsi
Rabobank mengalami kerugian sejak tahun 2018. Kerugiannya mencapai hingga Rp836,8 miliar pada 2019. Sementara, total aset yang dimiliki juga terus menurun. Pada Juni 2020, aset yang dimiliki hanya Rp629,3 miliar. Hal ini berbeda dengan, bank BCA Syariah yang mencatat keuntunga di kuartal II 2020 sebesar Rp28 miliar dengan aset mencapai Rp8.517 miliar. (RA)