10 Negara dengan pengguna Instagram terbanyak desktop
Deskripsi
Pada Januari 2019, Instagram adalah salah satu jejaring sosial paling populer di seluruh dunia, terutama di kalangan anak muda. Platform ini melaporkan satu miliar pengguna aktif bulanan pada Juni 2018.
Amerika Serikat adalah negara dengan pengguna Instagram terbanyak dengan 120 juta pengguna aktif bulanan. India dan Brasil duduk di nomor dua dan tiga.
Indonesia ada di nomor empat dengan 62 juta pengguna aktif bulanan. Instagram adalah platform populer untuk berbagi konten fotografi dan mengikuti kehidupan pesohor favorit. (AM)